Harga Aksesoris GameKlip Untuk Smartphone Android
![]() |
Gameklip |
Buat kamu yang belum tau apa itu gameklip simak penjelasanya dibawah ini:
Gameklip merupakan sebuah alat klip (penjepit) yang menyediakan tempat atau bingkai untuk menyatukan kontroller dengan gadget Android kamu. Seperti salah satu stick kontrol Sony PS 3 yang menjadikan sebuah perangkat Navigasi game pada smartphone Android.
Pada bagian gameklip terdapat bahan plastik ABS dan campuran khusus yang dirasakan cukup kuat serta menyatukan smartphone kamu dengan baik. sehingga tidak perlu khwatir lagi smartphone kamu tergores ataupun terjatuh saat memainkanya.
Untuk menjalankan Gameklip dengan Stik PS 3 kamu dapat mengaktifkanya melalui koneksi USB maupun nirkable.
Untuk masalah harga Gameklip relatif sederhana, untuk versi tanam kabel gameklip di jual dengan seharga Rp144.000, dan untuk gameklip dengan tambahan perangkat kabel dijual dengan harga RP 220.000. untuk lebih jelasnya kamu bisa memesanya lewat situs resminya yaitu Gameklip.
Jika kamu tidak ingin repot-repot memesan Gameklip dari situs resminya, kamu bisa mencari perangkat ini di beberapa situs jual beli online seperti Kaskus dan situs lainnya. Hanya saja harganya tentu lebih mahal, bisa mencapai dua kali lipatnya, belum termasuk stick PS3 dan charger.
Post a Comment for "Harga Aksesoris GameKlip Untuk Smartphone Android"
Komentar selalu di moderasi, Pastikan komentar teman teman sesui dengan tema.